Masa Tanam Telah Tiba, Babinsa Bantu Petani Cabut Benih

    Masa Tanam Telah Tiba, Babinsa Bantu Petani Cabut Benih

    Abdya- Bintara Pembina Desa  Koramil 01/Blangpdie  Kodim 0110/Abdya Sertu Joni Warman melaksanakan kegiatan pendampingan hanpang pencabutan bibit padi siap tanam di lahan bapak Darmi Poktan Tuah Nek di Desa Keude Paya, Blangpidie, Rabu (5/5/21).

     Sertu Joni Warman saat dampingi petani menggungkapkan, bahwa pihaknya akan terus membantu petani di desa binaannya masing-masing. Hal ini dilakukan sebagai wujud nyata TNI dalam mewujudkan Swasembada pangan dan pencapaian target realisasi Serapan Gabah Petani (Sergap) produksi Tahun 2021 di Kabupaten Abdya.

    “Seperti saat ini, kami ikut terjun kesawah dalam membantu para petani untuk mengumpulkan bibit padi yang siap untuk ditanami, ” ucap Sertu Joni Warman.

    Ia menambahkan, untuk menambah produktivitas panen padi kali ini, pihaknya telah menghimbau kepada para petani agar mengupayakan percepatan masa persiapan tanam. Dengan mengerahkan Alat Mesin Pertanian (Alsintan) yang ada dan perluasan lahan sawah, sehingga target produksi padi mampu dicapai.

    “Untuk menunjang ketahanan pangan nasional, kami terus himbau kepada para petani agar diupayakan percepatan masa persiapan tanam, ” tandasnya. (sumber : Pendim Abdya/Wan)

    Heri Purwanto

    Heri Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Mendagri Minta Kepala Daerah Larangan PNS...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri HUT PP, Dandim Abdya Santuni Anak...

    Berita terkait

    Polling Suara

    Siapakah Presiden Pilihan Anda?
    Please select an option!
    Kamu sudah mengirim pendapat ini sebelumnya!
    Siapakah Presiden Pilihan Anda?

    Total Vote: 912

    Anies Baswedan - A. Muhaimin Iskandar
    41.8 %
    Ganjar Pranowo - Mahfud MD
    14.4 %
    Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
    43.9 %
    View Options

    Rekomendasi

    Surau, Tempat Lahirnya Tokoh Bangsa dari Minangkabau
    Batu Lado: The Key Of Minangkabau Culinary
    Asri Tadda: Bagaimana Gerakan Perubahan Usai Pilpres?
    Kenapa Minangkabau Menganut Sistem Matrilinial?
    Orang Minangkabau

    Ikuti Kami