Bentuk Herd Immunity, Kodim Abdya Optimalkan Serbuan Vaksin

    Bentuk Herd Immunity, Kodim Abdya Optimalkan Serbuan Vaksin

    Abdya- Kegiatan Vaksinasi terus di saluran kepada warga masyarakat yang belum divaksin, Kali ini kegiatan dilaksanakan di Kantor Camat Susoh Desa Padang Baru kecamatan Susoh, Sabtu (26/6/2021).

    Kegiatan vaksinasi ini di Motori oleh tim Satgas Covid-19 yang ada di kabupaten Abdya dan berkoordinasi dengan  tim medis kesehatan sebagai vaksinator dilapngan yang terdiri dari dua tim kesehatan puskesmas Susoh dan puskesmas Sangkalan.

    Dari amatan kegiatan ini berjalan dengan aman dan lancar ditambah lagi dengan kehadiran  dilapangan personil dari kodim 0110/ Abdya dari Koramil setempat yaitu koramil 04/Susoh, yang merupakan bagian dari satgas covid Abdya juga yang sudah aktif didalam proses vaksinasi ini.

    Dalam pelaksanaan kegiatan melalu tahap per tahap sesui petunjuk dari tim kesehatan, mulai dari pendaftaran(registrasi), pendataan riwayat kesehatan (screening), dan pengecekan tensi darah.

    Terpisah Letda Inf Bakhtiar (koordinator Lapangan Satgas Covid-19 Kodim 0110/Abdya) menerangkan kegiatan vaksinasi ini merupakan program pemerintah dan bukti wujud nyata keseriusan didalam upaya memutuskan mata rantai penyebaran virus Corona ini, jadi harapannya kepada kita semua khususnya Warga yang belum divaksin jangan takut untuk divaksin, karena kita-kita juga sudah divaksin sebelumnya", tandasnya. (Pendim Abdya/Dis)*

    Heri Purwanto

    Heri Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Ketua PWI Abdya Minta Pelaku Pembunuhan...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri HUT PP, Dandim Abdya Santuni Anak...

    Berita terkait

    Polling Suara

    Siapakah Presiden Pilihan Anda?
    Please select an option!
    Kamu sudah mengirim pendapat ini sebelumnya!
    Siapakah Presiden Pilihan Anda?

    Total Vote: 912

    Anies Baswedan - A. Muhaimin Iskandar
    41.8 %
    Ganjar Pranowo - Mahfud MD
    14.4 %
    Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
    43.9 %
    View Options

    Rekomendasi

    Surau, Tempat Lahirnya Tokoh Bangsa dari Minangkabau
    Batu Lado: The Key Of Minangkabau Culinary
    Asri Tadda: Bagaimana Gerakan Perubahan Usai Pilpres?
    Kenapa Minangkabau Menganut Sistem Matrilinial?
    Orang Minangkabau

    Ikuti Kami